Murexs.com Musi Rawas
Hujan deras yang terjadi di Kabupaten Musi Rawas (Mura), Sumatera Selatan (Sumsel) membuat beberapa wilayah di Musi Rawas terendam banjir. Akibatnya, ratusan rumah dan jalan digenangi air.
Adapun salah satu desa yang di Genangi air desa sembatu jaya kecamatan BTS ulu, menurut informasi yang di dapat oleh tim murexs pada, Jum’at 12-01-2023. Rumah yang di Genangi air Dini hari sebanyak 204 rumah warga.
Marzuki mengatakan “Berdasarkan pantauan di lokasi banjir sejumlah 204 rumah warga yang tergenang air dengan ketinggian bervariasi kisaran 30 cm dan 1 meter,” ujar camat lewat pesan WhatsApp pribadinya dengan nomor 0813 **** ****
Camat & ka Bpbd turun kelokasi pada hari Rabu dan menghimbau kepada masyarakat agar mengungsi kerumah tetangga yang berada diketinggian, serta waspada terhadap aliran listrik.
memantau pergerakan ketinggian air kepada kepala desa camat memerintahkan agar segera menyiapkan tempat/ fasilitas umum untuk penampungan sementara pengungsi yang terdampak banjir. Ringkas pesannya
-(20)